INI DIA PERBEDAAN TABUNGAN BRITAMA DAN SIMPEDES BRI
Perbedaan
britama dan simpedes wajib agan sista ketahui terutama bagi agan sista yang
ingin membuka rekening tabungan di bank BRI.
Seperti yang
agan sista ketahui bahwa Bank BRI menyediakan beberapa produk tabungan seperti
tabungan BRI Britama (dulu simaskot), BRI Britama Valas, BRI Britama Bisnis,
BRI Simpedes, BRI Haji dan tabungan BRI Junio.
Dari sekian
banyak produk tabungan tersebut diatas, produk tabungan BRI Britama dengan BRI
Simpedes adalah produk tabungan yang paling banyak digunakan oleh nasabah BRI.
Hal tersebut dapat terjadi karena kedua produk tabungan tersebut adalah produk
yang paling umum yang biasa digunakan oleh nasabah bank.
Berbeda
dengan tabungan BRI Britama dan BRI Simpedes, tabungan BRI Haji hanya
dikhususkan untuk nasabah yang ingin melakukan ibadah haji, tabungan BRI Valas
dikhususkan untuk nasabah yang ingin menabung dalam mata uang asing, tabungan
BRI Junio dikhususkan bagi anak-anak dibawah umur dan tabungan BRI Bisnis
dikhususkan bagi para pebisnis.
Oleh karena
hal tersebut diatas, mengetahui perbedaan Britama dan Simpedes merupakan hal
wajib yang dapat agan sista jadikan sebagai bahan pertimbangan sebelum
memutuskan untuk membuka rekening tabungan di bank BRI. Perbedaan yang kang
erik maksudkan tentu saja mencakup kekurangan dan kelebihan masing-masing
produk tabungan seperti setoran awal minimal, biaya administrasi bulanan dan
lain sebagainya.
Adapun
perbedaan tabungan BRI Britama dan BRI Simpedes yang dimaksud adalah sebagai
berikut :
o Setoran
Awal Simpedes Lebih Terjangkau
Dari sisi setoran awal pada saat agan sista membuka rekening tabungan, maka simpedes adalah juara paling terjangkau semua kalangan. Setoran awal tersebut untuk simpedes hanya sebesar Rp. 100.000, sedangkan untuk Britama jenis kartu ATM Classic sebesar Rp. 250.000 dan untuk Britama kartu ATM Gold sebesar Rp. 10.000.000.
Dari sisi setoran awal pada saat agan sista membuka rekening tabungan, maka simpedes adalah juara paling terjangkau semua kalangan. Setoran awal tersebut untuk simpedes hanya sebesar Rp. 100.000, sedangkan untuk Britama jenis kartu ATM Classic sebesar Rp. 250.000 dan untuk Britama kartu ATM Gold sebesar Rp. 10.000.000.
o Biaya
Administrasi Bulanan Simpedes Murah
Untuk biaya administrasi bulanan termurah masih dipegang oleh Simpedes. Tabungan BRI Simpedes dikenakan biaya bulanan sebesar Rp. 5.500, sedangkan tabungan BRI Britama dibebankan biaya administrasi bulanan sebesar Rp. 12.000.
Untuk biaya administrasi bulanan termurah masih dipegang oleh Simpedes. Tabungan BRI Simpedes dikenakan biaya bulanan sebesar Rp. 5.500, sedangkan tabungan BRI Britama dibebankan biaya administrasi bulanan sebesar Rp. 12.000.
o Biaya
Kartu Bulanan Simpedes Rp. 0
Jika pada kartu ATM Britama jenis Classic, bank BRI membebankan biaya perbulan Rp. 1000 dan Rp. 4.500 untuk kartu ATM jenis Gold, maka pada kartu ATM Private Label (Simpedes), bank BRI tidak membebankan biaya bulanan kartu ATM.
Jika pada kartu ATM Britama jenis Classic, bank BRI membebankan biaya perbulan Rp. 1000 dan Rp. 4.500 untuk kartu ATM jenis Gold, maka pada kartu ATM Private Label (Simpedes), bank BRI tidak membebankan biaya bulanan kartu ATM.
o Suku
Bunga BRI Britama Lebih Kompetitif
Jika dilihat dari besaran bunga yang diberikan oleh bank BRI, maka suku bunga tabungan BRI Britama lebih menguntungkan daripada tabungan BRI Simpedes. Berikut adalah tabel perbandingannya :
Jika dilihat dari besaran bunga yang diberikan oleh bank BRI, maka suku bunga tabungan BRI Britama lebih menguntungkan daripada tabungan BRI Simpedes. Berikut adalah tabel perbandingannya :
Britama
Suku
Bunga
|
0
s/d < Rp. 500.000,- : 0 %
Rp. 500.000,- s/d Rp. 5.000.000,- : 1 % > Rp. 5.000.000,- s/d Rp. 50.000.000,- : 1 % > Rp. 50.000.000,- s/d Rp. 100.000.000,- : 1.25 % > Rp. 100.000.000,- s/d Rp. 1.000.000.000,- : 1.50 % > Rp. 1.000.000.000,- : 2.25 % |
Simpedes
Suku
Bunga
|
0
s/d < Rp. 500.000,- : 0 %
Rp. 500.000,- s/d Rp. 5.000.000,- : 1 % > Rp. 5.000.000,- s/d Rp. 50.000.000,- : 1 % > Rp. 50.000.000,- s/d Rp. 100.000.000,- : 1.25 % > Rp. 100.000.000,- : 1.75 % |
o Denda
Dibawah Saldo Minimum Perbulan Simpedes Lebih Kecil
Besaran denda dibawah saldo minimum perbulan BRI Simpedes lebih kecil dari denda yang diberikan kepada BRI Britama. Untuk BRI Simpedes dendanya sebesar Rp. 5.000 dan untuk BRI Britama sebesar Rp. 10.000.
Besaran denda dibawah saldo minimum perbulan BRI Simpedes lebih kecil dari denda yang diberikan kepada BRI Britama. Untuk BRI Simpedes dendanya sebesar Rp. 5.000 dan untuk BRI Britama sebesar Rp. 10.000.
o Maks
Transaksi Antar Cabang Per hari Britama Lebih Besar
Keuntungan lain tabungan BRI Britama adalah maksimal transaksi antar cabang per harinya lebih besar dari tabungan BRI Simpedes. Maksimal transaksi antar cabang perhari tabungan Britama adalah sebesar Rp. 300.000.000, sedangkan untuk tabungan Simpedes hanya sebesar Rp. 200.000.000.
Keuntungan lain tabungan BRI Britama adalah maksimal transaksi antar cabang per harinya lebih besar dari tabungan BRI Simpedes. Maksimal transaksi antar cabang perhari tabungan Britama adalah sebesar Rp. 300.000.000, sedangkan untuk tabungan Simpedes hanya sebesar Rp. 200.000.000.
o Biaya
Tutup Rekening Simpedes Lebih Murah
Jika agan sista mau menutup tabungan BRI, maka bagi agan sista nasabah BRI Simpedes hanya akan dikenakan biaya sebesar Rp. 25.000, sedangkan bagi nasabah BRI Britama akan dikenakan biaya sebesar Rp. 50.000. Lebih murah simpedes bukan?
Jika agan sista mau menutup tabungan BRI, maka bagi agan sista nasabah BRI Simpedes hanya akan dikenakan biaya sebesar Rp. 25.000, sedangkan bagi nasabah BRI Britama akan dikenakan biaya sebesar Rp. 50.000. Lebih murah simpedes bukan?
o Biaya
Pergantian Buku Tabungan Karena Rusak Simpedes Hanya Goceng
Biaya pergantian buku tabungan karena rusak BRI Simpedes lebih murah berkali-kali lipat jika dibandingkan dengan biaya yang dikenakan pada tabungan BRI Britama. Simpedes dikenakan biaya Rp. 5000, sedangkan Britama dikenakan biaya Rp. 25.000.
Biaya pergantian buku tabungan karena rusak BRI Simpedes lebih murah berkali-kali lipat jika dibandingkan dengan biaya yang dikenakan pada tabungan BRI Britama. Simpedes dikenakan biaya Rp. 5000, sedangkan Britama dikenakan biaya Rp. 25.000.
o Kartu
Debit (ATM) BRI Britama Lebih Unggul
Baik dari limit maupun dari fitur yang diberikan, kartu debit BRI Britama lebih diunggulkan. Untuk BRI simpedes akan dikenakan biaya tambahan apabila menginginkan kartu jenis mastercard.
Berikut adalah tabel perbandingan limit kartu debit BRI Britama (Classic dan Gold) dengan kartu debit BRI Simpedes :
Baik dari limit maupun dari fitur yang diberikan, kartu debit BRI Britama lebih diunggulkan. Untuk BRI simpedes akan dikenakan biaya tambahan apabila menginginkan kartu jenis mastercard.
Berikut adalah tabel perbandingan limit kartu debit BRI Britama (Classic dan Gold) dengan kartu debit BRI Simpedes :
Britama
:
Jenis
Kartu
|
CLASSIC
|
GOLD
|
Limit
Penarikan Tunai Per Hari
|
Maks
Rp. 5.000.000
|
Maks
Rp. 10.000.000
|
Limit
Belanja di Merchant Per hari
|
||
–
PIN
|
Maks
Rp. 10.000.000
|
Maks
Rp. 20.000.000
|
–
Signature
|
Maks
Rp. 2.000.000
|
Maks
Rp. 5.000.000
|
Akumulasi
Limit Transfer Antar Rek BRI Per Hari
|
||
–
ATM BRI
|
Maks
Rp. 20.000.000
|
Maks
Rp. 50.000.000
|
–
Mobile Banking
|
Maks
Rp. 1.000.000
|
Maks
Rp. 10.000.000
|
–
Internet Banking
|
Maks
Rp. 20.000.000
|
Maks
Rp. 50.000.000
|
Akumulasi
Limit Transfer Antar Bank Per Hari
|
||
–
ATM BRI
|
Maks
Rp. 10.000.000
|
Maks
Rp. 15.000.000
|
–
Mobile Banking
|
Maks
Rp. 1.000.000
|
Maks
Rp. 10.000.000
|
–
Internet Banking
|
Maks
Rp. 10.000.000
|
Maks
Rp. 15.000.000
|
Akumulasi
Limit RTGS di Internet Banking
|
Maks
Rp. 200.000.000
|
Maks
Rp. 500.000.000
|
Simpedes
:
Jenis
Kartu
|
PRIVATE
LABEL
|
Limit
Penarikan Tunai Per Hari
|
Maks
Rp. 5.000.000
|
Limit
Belanja di Merchant Per hari
|
(Hanya
di EDC Milik BRI)
|
–
PIN
|
Maks
Rp. 10.000.000
|
–
Signature
|
Maks
Rp. 2.000.000
|
Akumulasi
Limit Transfer Antar Rek BRI Per Hari
|
|
–
ATM BRI
|
Maks
Rp. 20.000.000
|
–
SMS Banking
|
Maks
Rp. 1.000.000
|
–
Internet Banking
|
Maks
Rp. 20.000.000
|
Akumulasi
Limit Transfer Antar Bank Per Hari
|
|
–
ATM BRI
|
Maks
Rp. 10.000.000
|
–
Mobile Banking
|
Maks
Rp. 1.000.000
|
–
Internet Banking
|
Maks
Rp. 10.000.000
|
Akumulasi
Limit RTGS di Internet Banking
|
Maks
Rp. 200.000.000
|
o Gratis
Asuransi Kecelakaan Diri untuk Nasabah BRI Britama
Bagi nasabah BRI Britama dengan saldo minimum Rp 500.000,- berhak atas jaminan asuransi kecelakaan diri (personal accident) dengan nilai pertanggungan maksimal sebesar 250% dari saldo terakhir atau maksimum sebesar Rp.150.000.000.
Bagi nasabah BRI Britama dengan saldo minimum Rp 500.000,- berhak atas jaminan asuransi kecelakaan diri (personal accident) dengan nilai pertanggungan maksimal sebesar 250% dari saldo terakhir atau maksimum sebesar Rp.150.000.000.
Demikian
beberapa perbedaan Britama dan Simpedes yang dapat kang erik informasikan. Jika
agan sista merasa bingung dengan apa yang kang erik sampaikan diatas,
dibawah ini kang erik coba rangkum apa saja kelebihan tabungan BRI Britama
dengan tabungan BRI Simpedes sebagai berikut :
BRI Britama :
+ Bunga Kompetitif
+ Maks Transaksi Antar Cabang Per hari Britama Lebih Besar
+ Fasilitas Kartu Debit (ATM) BRI Britama Lebih Unggul
+ Gratis Asuransi Kecelakaan Diri
BRI Simpedes :
+ Setoran Awal Lebih Terjangkau
+ Biaya Administrasi Bulanan Simpedes Murah
+ Biaya Kartu Bulanan Simpedes Rp. 0
+ Denda Dibawah Saldo Minimum Perbulan Lebih Kecil
+ Biaya Tutup Rekening Lebih Murah
+ Biaya Pergantian Buku Tabungan Karena Rusak Hanya Goceng
Jika melihat
dari kelebihan-kelebihan tersebut diatas, kang erik berkesimpulan bahwa
tabungan BRI Simpedes merupakan tabungan yang paling terjangkau dibanding
dengan tabungan BRI Britama. Sedangkan tabungan BRI Britama lebih diunggulkan
karena fitur dan bunga yang lebih kompetitif, sayangnya keunggulan-keunggulan
tersebut harus dibayar dengan biaya tabungan yang lebih mahal daripada tabungan
BRI Simpedes.
terima kasi banyak sebelumnya ya min ^^. artikel ini sangat berperan banyak pada hidup saya karena ini benar benar berguna, struktur dan tulisannya sangat rapi dan sangat mudah dimengerti, saya semakin paham juga atas ini semua. teruslah berkarya untuk anak bangsa , sukses selalu dan sehat selalu ^^
BalasHapusbandarq terpercaya
terima kasih dan salam hormat terdalam saya ya min